Bakti Sosial Hari Jadi Sinjai

antian-bumilBakti Sosial Hari Jadi Kabupaten Sinjai ke 445 menyelenggarakan pemeriksaan gratis oleh Dokter Ahli dengan mengunjungi Puskesmas sebagai bentuk kepedulian dan pemerataan pelayanan kesehatan oleh dokter ahli. Kebetulan untuk puskesmas manipi dokter ahlinya adalah dr. Alimuddin, SpOG ahli kebidanan dan kandungan kabupaten Sinjai jadi yang datang semuanya ibu hamil. Continue reading

Ketidakadilan Pelayanan Kesehatan

Baru-baru ini kasus kericuhan pada antrean pasien dukun cilik di Jombang membuat kita terpana. Keinginan masyarakat untuk sehat terhambat masalah keuangan sehingga pengobatan alternatif macam dukun cilik ini kian marak dan ramai didatangi. Cerita orang miskin di negeri ini “disandera” rumah sakit sudah biasa. Jangan pula heran jika seorang ibu muda yang baru melahirkan tidak bisa membawa pulang bayinya dari klinik. Masalahnya sama, yaitu tidak mampu membayar biaya pelayanan kesehatan. Continue reading

Pasar Tobenteng

pasar-tobenteng-1Pasar Tobenteng terletak di desa Lili Riattang Kec. Amali Kab. Bone yang merupakan pasar tertua dan telah ada sejak jaman Belanda dulu. Pasar ini cukup ramai didatangi orang dan menyediakan hampir seluruh kebutuhan masyarakat Tobenteng dan sekitarnya. Apalagi jalanan semakin mulus setelah mendapat perbaikan butas sehingga memuluskan semua orang untuk mendatangi pasar satu ini yang letaknya cukup strategis. Continue reading